Bisnis Anda Untung atau Rugi? Begini Cara Menghitungnya

By Popo Mira No comments

Memulai usaha memang terbilang mudah dan bisa dilakukan oleh siapa saja. Namun, diperlukan strategi yang tepat untuk mengetahui apakah bisnis yang Anda jalankan benar-benar menghasilkan keuntungan atau tidak. Apabila Anda sudah mengetahui besarnya keuntungan yang diperoleh, maka akan membantu dalam menentukan pengambilan keputusan bisnis berikutnya. Nah, daripada bingung, yuk cari tahu bagaimana perhitungan keuntungan usaha […]